Persyaratan Umum
1. Peserta merupakan mahasiswa UIN SGD bandung
2. Peserta membayar biaya pendaftaran sebesar Rp 25.000,-
3.
Peserta diwajibkan mengisi formulir pendaftaran
Teknis Perlombaan
1. Pendaftaran dimulai tanggal 25 Februari
2013 s/d 29 April 2013
2. Tema LKTI bebas
3.
Bahasa yang digunakan dalam
penulisan karya ilmiah adalah bahasa Indonesia
4.
Aturan penulisan: huruf times new roman, font size 12, line
spacing 1,5 pt, dengan margin left 3 cm, right
2 cm, top 3 cm dan bottom 2 cm
5. Karya
tulis ilmiah dikumpulkan dalam bentuk hardfile
6.
Penilaian Karya Tulis Ilmiah
meliputi : Format karya tulis, Kreatifitas dan inovatif topic / gagasan, Kebermanfaatan / kontribusi,
Data dan sumber informasi, Pembahasan, simpulan, serta transfer gagasan.
1. Pengumpulan karya tulis ilmiah paling lambat tanggal 30 April 2013 di stand perak
2013
0 komentar:
Posting Komentar